Resep Jengkol Rendang mudah, gurih, praktis.
Siang Bunda, saat ini bunda bisa menyiapkan resep Jengkol Rendang dengan 15 bahan dan 5 tahapan. Berikut ini bun cara menyiapkannya, tolong simak baik-baik.
Bahan bahan Jengkol Rendang
- Persiapkan 500 gram : jengkol tua.
- Siapkan 1 buah : kelapa parut.
- Dibutuhkan sejempol : Lengkuas.
- Persiapkan 3 lembar : daun jeruk.
- Menyiapkan 1/2 sdt : cengkeh.
- Dibutuhkan : Bumbu Alus.
- Persiapkan : Cabe merah kriting (atur aja sesuai selera mau pedes apa gk).
- Persiapkan 10 : cabe rawit merah (buat yg suka pedes ya).
- Persiapkan 6 buah : bawang merah.
- Siapkan 5 : bawang putih.
- Menyiapkan sejempol : Jahe.
- Dibutuhkan 1/2 sdt : merica.
- Menyiapkan 1/2 sdt : ketumbar.
- Persiapkan 1 buah : pala.
- Persiapkan secukupnya : Garem, gula, royco.
Tahapan memasak Jengkol Rendang
- Klo saya biasa jengkol di rendem seharian, misal bsok mau masak, hari ini di rendem, paginya di rebus sampai empuk. Setelah itu angkat tiriskan dan geprek..
- Siapkan semua bumbu yg akan di haluskan, blender, klo saya merica, ketumbar, pala saya ulek karna klo di blender gk akan halus..
- Blender kelapa halus dgn air 300 ml, lalu peras dan saring (untuk santen kentel). Blender ulang kelapa yg td dgn air 300ml peras dan saring (untuk santen encer).
- Siapkan kuali dan minyak goreng untuk menumis semua bumbu yg sudah di haluskan..
- Setelah sudah wangi masukkan santen encer sampai mendidih, lalu masukkan santen kental masak dgn api sedang, sampai sedikit asat baru masukkan jengkol, diamkan sampai asat bener" Keluar minyak baru angkat..